Pada tanggal 25 -26 Oktober 2022 pemerintah Kecamtan Gubug melaksanakan Bimtek SID dan Website Desa da Pengelolaan Aset Desa,Bimtek dilaksanakan 2 hari yang berlokasi di hotel Grand Wahid Salatiga.Hal itu dilakukan guna untuk mendukung mensukseskan program keterbukaan informasi publik Desa dan menata aset aset Desa.
Bimtek diikuti oleh 21desa dengan jumlah peserta 84 orang dengan dengan formasi jabatan 1. Kepala Desa ( Selaku Penangung Jawab 2. Sekretaris Desa 3. Kaur Umum dan TU 4.Kaur Keuangan